PENGERTIAN DAN FUNGSI HTML

PENGERTIAN

Apa itu HTML?
     HTML adalah singkatan dari Hyper Text Markup Language yang digunkan untuk membuat sebuah website. HTML merupakan sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web, dimana HTML bisa menginputkan Gambar,Video,Audio,Text dan lainnya untuk website.
     Hingga saat ini HTML merupakan standar interner yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh world wide web consotium atau disingkan W3C. HTML dibuat oleh Caillau TIM deangan Berners-lee Robert ketika mereka bekerja di CERN pada tahun 1989 (CERN adalah lembaga penelitian fisika energi tinggi di jenewa).


FUNGSI

     Fungsi HTML adalah untuk membuat sebuah halaman website dan juga menampilkan berbagai informasi yang di inputkan kedalam HTML tersebut seperti gambar, video, audio, dan teks dan lainya yang akan di tampilkan melalui web browser. selain itu HTML bisa digunakan untuk membuat link atau alamat yang kemudian menuju ke sebuah halaman website lainnua dengan kode tertentu.







sekian dan terimakasih






Next PostNewer Post Home

0 comments:

Post a Comment